PT Krakatau Steel (Persero) merupakan salah satu perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak dalam bidang produksi baja terbesar di negara Indonesia. Adapun produk yang dihasilkan oleh PT Krakatau Steel berupa baja lembaran panas, baja lembaran dingin, dan baja batang kawat. Biasanya hasilnya akan digunakan sebagai bahan baku untuk industri lanjutannya.
Dalam kesempatannya kali ini, PT Krakatau Steel (Persero) membuka rekrutmen tenaga kerja baru pada bulan Mei 2018 dengan mengincar lulusan SMA/SMK sederajat. Berhubungan dengan jurusannya akan dijelaskan lebih lanjut dalam keterangan di bawah ini:
Bagi Anda yang memiliki anak lulusan SMA/SMK sederajat dan belum ada rencana untuk kuliah, tak ada salahnya jika Anda mencoba mendaftarkannya di PT Krakatau Steel ini.
Semoga anak Anda beruntung! Selamat Mencoba!