Adanya kemajuan teknologi yang semakin pesat perkembangannya maka sudah pasti bila hal ini akan memudahkan anda maupun keluarga utuk melakukan banyak hal. Salah satunya adalah untuk mengakses layanan kesehatan secara online. Kehadiran berbagai platform kesehatan diharapkan akan dapat menjadi solusi agar memudahkan setiap orang untuk selalu menjaga pola hidup sehat serta memperoleh berbagai layanan kesehatan lainnya. Dan salah satu platform yang hadir dengan tujuan agar dapat membantu anda beserta keluarga dalam mendapatkan berbagai informasi mengenai kesehatan dan berbagai layanannya adalah SehatQ.com. Yang menawarkan konsep sehat berada dalam satu genggaman karena SehatQ menyediakan berbagai kebutuhan kesehatan apapun dan para penggunanya dapat dengan mudah mengaksesnya hanya melalui satu aplikasi.
Aplikasi SehatQ hadir untuk berkontribusi kepada semua kalangan masyarakat Indonesia agar dapat mengelola kesehatan. Begitu banyak nformasi emngenai kesehatan yang diberikan oleh SehatQ serta referensi yang akurat dan jelas. Saat ini untuk menjalani hidup di era yang serba digital banyak sekali perkembangan informasi seputar teknologi dan informatika tidak terkecuali kesehatan. Aplikasi SehatQ merupakan layanan kesehatan yang memiliki keunggulan dibandingkan dengan platform layanan kesehatan lainnya seperti :
Di dunia maya banyak beredar informasi mengenai kesehatan namun tidak sedikit orang yang mendapat informasi yang salah. Akan tetapi lain halnya dengan aplikasi SehatQ karena semua informasi yang berada pada aplikasi ini ditulis oleh ahlinya. Di samping itu juga mengikuti tren kesehatan yang terkini sehingga anda tidak perlu ketinggalan nberbagai informasi mengenai kesehatan terbaru.
Pada aplikasi SehatQ terdapat dua fitur utama dan salah satunya adalah chat dokter. Melalui fitur tersebut maka pengguna akan bisa berkonsultasi dengan tim dokter SehatQ yang sudah tidak diragukan lagi pengalamannya. Anda cukup masuk pada fitur tersebut dan mencari dokter untuk menanyakan keluhan kesehatan yang anda atau keluarga anda alami.
Dalam fitur ini tersimpan mengenai informasi berbagai rumah sakit yang ada di seluruh Indonesia dan jumlahnya cukup banyak serta bisa menjadi referensi untuk berobat. Daftar rumah sakit dilengkapi dengan alamat dan nomor kontak hingga jam operasionalnya.
Pada fitur booking dokter para pengguna dapat memilih dan menentukan jadwal kunjungan ke lebih dari 8 ribu dokter ahli yang telah terdaftar dalam direktori SehatQ.
Aplikasi SehatQ memberikan keuntungan tersendir bagi para penggunanya di mana ada berbagai promo yang sering diadakan oleh rumah sakit dapat anda gunakan. Seperti misalnya terdapat promo untuk pemeriksaan USG maupun medical check up dan lain sebagainya.
Tertarik untuk mencoba booking dokter melalui aplikasi SehatQ? Anda cukup dengan mengunduh aplikasi tersebut melalui Playstore atau App Store. Sesudah mengunduh atau membuka website SehatQ.com maka anda akan diminta untuk melakukan registrasi dengan memasukkan alamat email serta data lainnya yang dibutuhkan. Bila proses tregistrasi telah selesai maka anda sudah dapat menikmati berbagai fitur yang terdapat pada aplikasi SehatQ.
Bila anda membutuhkan booking dokter maka akan muncul nama-nama dokter serta fasilitas kesehatan yang telah ada hampir di seluruh Indonesia dan anda pun dapat mencari nama dokter maupun fasilitas kesehatan yang anda inginkan. Nah, dengan menggunakan aplikasi SehatQ dapat menghemat waktu tunggu dan juga antrian pasien bukan? Yuk segera unduh SehatQ dan jadikan platform ini sebagai asisten layanan kesehatan bagi anda dan keluarga.