Tips Yang Perlu Diperhatikan Ketika Memilih Softboard

Tips Yang Perlu Diperhatikan Ketika Memilih Softboard

Admin
15 Jun 2021
Dibaca : 1551x
tips memilih softboard

Softboard seringkali dijadikan sebagai peralatan yang pastinya dapat dijumpai di berbagai instansi seperti sekolah, perpustakaan maupun perkantoran. Di mana peralatan ini berguna untuk dekorasi sebuah ruangan agar tampak lebih menarik dan menawan. Bila anda ingin menempelkan berbagai informasi maupun kegiatan di sekolah atau di kantor dapat menggunakan softboard yang berkualitas dengan harga yang terjangkau. Softboard memiliki tekstur yang lebih lembut, merupakan lembaran-lembaran yang terbuat dari wol-wol kayu yang mempunyai panjang serta lebar tertentu. Adapun kegunaan softboard adalah :

  • Bahan peredam suara
  • Bahan packing
  • Sebagai pinboard papan pengumuman
  • Bahan dekorasi
  • Highway contrusction
  • Bahan untuk parfum

Dalam memilih softboard perlu memperhatikan beberapa hal, yaitu :

  • Pilihlah softboard yang berkualitas yang permukaannya berbahan high pressure laminate atau disebut HPL. HPL yang berkualitas tinggi, harganya sangat terjangkau. 
  • Pilihlah softboard sesuai dengan kebutuhan. Bila ingin menggunakan sofboard untuk kebutuhan majalah dinding atau digunakan sebagai tempat untuk menempelkan informasi dan pengumuman di kantor, maka sebaiknya pilih bahan yang berbahan dasar berpori atau bertekstur.
  • Pilih ukuran softboard yang sesuai dengan kebutuhan anda. Misalnya anda membutuhkan softboard untuk ruangan kantor, pilihlah ukuran yang tidak terlalu panjang maupun lebar sehingga tidak memakan banyak tempat.
  • Pastikan membeli di tenmpat yang menjual softboard berkualitas dan terpercaya. Karena tempat akan sangat mempengaruhi kualitas dan harga. Saat ini ada banyak tempat yang menjual softboard secara online tetapi hanya beberapa yang layak untuk direkomendasikan. Salah satunya adalah triplekmeranti.com.

Triplekmeranti.com tidak hanya menjual softboard, tersedia triplek dengan harga triplek yang sangat terjangkau. Triplek merupakan papan lembaran pabrikan yang dihasilkan dari olahan kayu. Sebagai material kayu dalam bentuk papan, kayu lapis ini diketahui memiliki kelebihan jika dibandingkan dengan kayu solid. Dari segi bentuk dan jenisnya, triplek memiliki potensi yang besar untuk dimanfaatkan menjadi produk furniture. 

Penggunaannya triplek sangat praktis dan lebih mudah dibentuk daripada produk-produk sejenis lainnya.

  • Mempunyai tingkat ketahanan yang tinggi terhadap penyusutan sehingga bentuk dan ukurannya tidak mudah berubah.
  • Tersedia dalam berbagai pilihan ukuran dan ketebalan yang lebih bervariasi.
  • Memiliki daya tahan yang tinggi terhadap perubahan cuaca yang ekstrim serta daya tekuk yang dimilikinya lebih bagus dibandingkan produk kayu lainnya.
  • Mempunyai struktur yang kokoh sehingga cocok sekali digunakan untuk rangka utama pembuatan furnitur.
  • Lebih tahan air karena adanya lapisan keras yang menyelubungi permukaannya, kecuali jenis triplek MDF.
  • Memiliki ukuran yang presisi dan seragam, serta tekstur pada lapisan permukaannya pun sangat halus.

Kayu triplek menjadi sangat populer dikarenakan banyaknya manfaat dan kemudahan dalam penggunaannya. Bahan ini bisa dimanfaatkan sebagai material bangunan dengan tingkat implementasi yang sangat beragam. Di bawah ini adalah beberapa pemanfaatan triplek dalam pembangunan rumah Anda:

  • Bisa digunakan sebagai bahan utama tembok luar rumah sekaligus partisi ruangan di dalam rumah.
  • Triplek bisa dipakai dan diubah menjadi berbagai jenis furnitur yang ada di rumah Anda.
  • Bisa juga dimanfaatkan untuk menjadi pintu bagi rumah Anda.

Triplek memang bisa dimanfaatkan untuk berbagai kebutuhan. Apabila Anda mempunyai budget yang terbatas maka tidak ada salahnya untuk memanfaatkan bahan triplek untuk konstruksi rumah Anda.  Adalah Triplekmeranti.com yang menjual kebutuhan seputar triplek kayu meranti, softboard, kayu MDF dan partikel board dengan kualitas terbaik dan harga termurah. Melayani Pengiriman Seluruh Indonesia melalui kurir kami ataupun expedisi cargo yang terpercaya dan aman. Bila anda membutuhkan berbagai olahan kayu yang berkualitas ddengan harga tgerjangkau, hubungi nomor telepon berikut ini :

( 021 ) 88882255 / 88880048

Senin - Jumat : 08.00 - 17.00

Sabtu : 08.00 - 15.00

Artikel Terkait

Artikel Lainnya

Copyright © 2025 LampuHijau.com - All rights reserved
Copyright © 2025 LampuHijau.com
All rights reserved